Blog

bt_bb_section_bottom_section_coverage_image
Ternyata Ini Alasan Kucing Kalian Banyak Sekali Minum!

       Ketika cuaca panas, kucing akan lebih sering dan banyak untuk minum air. Ternyata banyak minum air atau rasa haus yang berlebihan juga menjadi salah satu tanda bahwa terjadi gangguan pada kucing.    Berapa Banyak Kucing Minum?        Setiap individu kucing berbeda. Mereka akan minum dengan jumlah berbeda tergantung dari gaya hidup, kesehatan dan faktor lingkungan. Seperti...

Benarkah Combatrin Baik Untuk Anak Kucing? Simak Penjelasannya

Saat anak kucing cacingan, salah satu opsi obat yang mungkin kamu anggap pas untuk diberikan adalah Combantrin. Tapi, pernahkah kamu berpikir kalau kandungan Combantrin yang efektif untuk cacingan pada manusia, akan memberikan efek yang sama pada anak kucing? Agar tidak pusing lagi memikirkan boleh atau tidaknya Combantrin anak kucing, simak penjelasannya di sini. Cacingan pada...

Serat untuk Kucing: Dari Fungsi hingga Sumbernya!

Kesehatan kucing merupakan salah satu hal yang penting bagi para pemilik hewan peliharaan. Untuk menjaga kesehatan kucing, salah satu hal yang perlu diperhatikan adalah asupan serat untuk kucing. Serat memiliki banyak fungsi penting bagi kesehatan kucing, seperti membantu pencernaan, mencegah obesitas, meningkatkan kesehatan usus dan gigi, serta membantu mengendalikan diabetes. Dalam artikel ini, Hewania akan...

10 Alasan Kenapa Kucing Makan Rumput. Yuk Simak!

Hewanians, kucing memiliki kebiasaan unik yang mungkin tidak dimiliki oleh hewan lainnya, Salah satu kebiasaan unik tersebut adalah memakan rumput. Kebiasaan ini kadang-kadang membuat pemilik kucing khawatir dan bertanya-tanya kenapa kucing makan rumput Apa alasannya? Dalam artikel ini, Hewania akan membahas beberapa alasan kenapa kucing makan rumput. Yuk simak penjelasannya di bawah ini! Alasan Kenapa...

Kenali Tahapan Umur Kucing dan Makanan yang Tepat Untuknya!

    Kebutuhan pakan kucing berbeda pada setiap tahapan usianya. Sehingga penting untuk memberikan pakan kucing yang sesuai dengan umurnya agar dapat memenuhi kebutuhan nutrisinya, sesuai metabolisme tubuhnya, dan tepat dengan level energinya. Kitten (sampai umur 4 bulan)    Setelah menyusui induknya selama 8 minggu pertama, anak kucing akan mulai tumbuh pesat. Anak kucing mulai membutuhkan protein, asam...

10 Kucing dengan Telinga Besar, Yuk Kenali Jenisnya!

Kucing memiliki keunikan tersendiri yang membuat pemiliknya makin jatuh cinta dengan anabul satu ini. Salah satu keunikan kucing yang menjadi daya tarik bagi banyak orang adalah ukuran telinganya yang besar atau lebar. Jika kamu sedang mencari dan ingin memelihara jenis kucing dengan telinga besar, maka kucing-kucing berikut ini sangat layak untuk kamu pertimbangkan.    1....

Bulu Kucing yang Menggumpal: Ini Penyebab dan Cara Mencegahnya

Bulu kucing yang menggumpal atau yang dikenal juga sebagai hairball (bola bulu) atau trichobezoar adalah masalah kesehatan yang sering dialami oleh kucing. Masalah ini terjadi ketika kucing menjilat bulunya sendiri dan secara tidak sengaja menelan rambut yang terjebak dalam sistem pencernaan mereka. Jika tidak diobati, bola bulu bisa menjadi serius dan berpotensi mematikan kucing. Dalam...

5 Alasan Kenapa Kucing Kurus Padahal Makan Banyak

Kucing yang sehat dan bahagia biasanya terlihat aktif, lincah, dan memiliki berat badan yang ideal. Namun, ada kalanya kucing kurus padahal makan banyak, hal ini bisa menjadi tanda-tanda kucing kurang gizi.  Pada artikel ini, Hewania akan membahas beberapa alasan mengapa kucing kurus padahal makan banyak dan apa yang harus dilakukan untuk membantu kucing kamu pulih...

4 Penyebab Anak Kucing Muntah dan Tidak Nafsu Makan

Hewanins, jika anak kucing muntah dan tidak nafsu makan, hal ini bisa menjadi tanda-tanda adanya masalah kesehatan yang serius. Ketika kucing peliharaan mulai menunjukkan gejala ini, sebaiknya segera mencari tahu penyebabnya dan mengambil tindakan yang diperlukan. Ada beberapa hal yang dapat dilakukan untuk membantu mengatasi masalah ini, mulai dari memberikan makanan yang tepat hingga membawa...

Step by Step Memilih Makanan Yang Sesuai dengan Anak Kucing!

Hewanians, kucing sebaiknya diadopsi pada usia antara 6 sampai 8 minggu, usia tersebut adalah usia saat kucing sudah siap untuk disapih dan mulai makan makanan padat. Anak kucing atau yang sering dikenal dengan sebutan kitten. Kitten sebaiknya diberikan makanan yang bernutrisi dan berkualitas baik untuk menunjukkan pertumbuhan dan perkembangannya. Berikut 5 cara untuk memberikan makan...

hewania
appstore
playstore
Hewania HQ

PT Hewania Solusi Digital

Boulevard Elang Laut Blok D 50, Jl. Pantai Indah Selatan, Penjaringan, Jakarta Utara 14470
+62 812 3000 9607
Anda Dokter Hewan?

Mari Berkolaborasi Mengedukasi Masyarakat Indonesia tentang Kesehatan Hewan!

Daftar Sekarang!