Anda mungkin menjadi bagian dari pawparent yang memelihara anjing kampung atau anjing ras campuran. Melihat perilakunya yang lucu dan caranya mengungkapkan cinta pada anda mungkin membuat anda sangat bangga padanya dan tidak memperdulikan garis keturunannya. Namun mempelajari garis keturunannya dapat memberikan anda dan dokter hewan anda banyak manfaat serta informasi yang berharga mengenai kesehatannya hingga...













