Blog

bt_bb_section_bottom_section_coverage_image
Perilaku Koprofagi pada Anjing! dan Cara pengecegahannya

    Mungkin anda bertanya-tanya apakah koprofagi? Dan bagaimana anjing bisa koprofagi? Kenapa anjing bisa koprofagi?   Apakah yang disebut koprofagi?     Koprofagi adalah ketika anjing memakan kotorannya sendiri atau bahkan kotoran hewan lain. Perilaku ini adalah kebiasaan yang sangat buruk dan cukup menjijikkan. Biasanya perilaku ini dimulai saat anjing masih anakan dan bisa terus berlanjut hingga dewasa....

Ketahui Alasan Anjing Gemetar! Apakah karena Bahagia?

     Anda mungkin sering melihat anjing anda gemetar terutama saat mereka sedang kedinginan akibat basah. Anjing mungkin sangat mengetahui perasaan anda, saat anda senang atau sedih mereka berada didekat anda menenangkan anda. Namun saat mereka tiba-tiba gemetaran tanpa sebab, mungkin hal tersebut sulit diuraikan. Apa penyebab gemetar pada anjing? Berikut 9 alasan anjing anda gemetar.  ...

Ketahui Penyebab Diare pada Kucing!

        Saat kucing anda suka bolak-balik ke litter box, fesesnya cair dengan volume yang lebih banyak, dan saat itulah kucing anda mengalami diare.          Diare pada kucing adalah peningkatan jumlah dan frekuensi dari feses yang tidak berbentuk atau cair. Konsistensi dari diare pun bervariasi dari lunak hingga cair atau berair, warnanya bisa gelap atau bahkan lebih terang...

Berat Badan Kucing Menurun Drastis? Waspada 7 Penyakit berikut

     Apakah anda pernah mendapati kucing yang suka sekali makan namun berat badannya tidak naik- naik? Mungkinkah anda bertanya jika kondisi kucing tersebut sehat atau tidak? Kenyataannya concern pada kucing sering kali berpusat pada obesitas dimana berat badan kucing terlalu besar. Namun apakah anda menyadari saat berat badan kucing anda berangsur terus menurun secara bertahap? Ternyata...

Bingung Mau Pilih Nama Untuk Kucing kamu? Ini 11 Rekomendasinya

Salah satu pengalaman terseru dalam memelihara kucing adalah memilihkan nama panggilan untuk kucing tersebut. Nama yang diberikan oleh orang-orang pada kucing begitu bervariasi, ada yang diberi nama yang terdengar lucu, namun ada pula yang diberikan nama dengan makna khusus. Kamu yang lagi mencari nama kucing, bisa sontek dari rekomendasi nama kucing berikut ini.  Baca Juga:...

Kapankah Anjing Berhenti Tumbuh? dan Apa Saja yang harus Diperhatikan

       Mungkin anda sering bertanya-tanya didalam hati, pertanyaan diatas. Jadi kapan ya anjing mulai berhenti tumbuh?         Kecepatan tumbuh setiap ras anjing berbeda, pad anjing ras kecil bahkan toy breed lebih cepat tumbuh sehingga pada umur 6 bulan ukurannya sudah hampir sama seukuran anjing dewasa pada rasnya. Berbeda dengan anjing ras besar seperti great danes atau bernese...

7 Alasan Utama Anjing setia dengan Pemiliknya!

Anjing jadi salah satu jenis hewan yang dikenal setia sama pemiliknya. Bagi kamu yang memelihara anjing di rumah, pasti tahu juga ya kalau anjing itu tipe hewan yang setia. Sebenarnya kenapa anjing itu setia sama pemiliknya? Bahkan terkadang ikatan batin anjing sama pemilik jadi kuat banget. Ini dia 7 alasan yang membuat anjing cenderung setiap...

Tipe Vaksinasi yang Diperlukan Kucing anda!

      Sebagai owner, pasti anda menginginkan kucing selalu dalam keadaan sehat. Langkah yang dapat anda lakukan dengan rutin memberikan vaksin pada kucing kesayangan anda. Vaksinasi sangat penting karena dapat membantu melindungi kucing dari penyakit dan menjaga tubuhnya tetap sehat. Selain itu, vaksin merupakan salah satu syarat jika anda ingin membawa kucing anda bepergian!          Vaksin dibagi menjadi...

5 Alasan Kenapa Kucing Suka Mengikutiku? Ini Jawabannya!

      Kucing terkenal sebagai hewan individual dan suka sekali menyendiri. Tapi ketika mereka tiba-tiba suka sekali membuntuti anda, mungkin anda cukup bingung dibuatnya. Mungkin di awal mereka membuntuti anda, anda merasa senang tapi mungkin lama kelamaan anda merasa risih. Saat mengikuti anda biasanya diikuti dengan suara mereka yang vokal. Jadi kenapa ya kucing membuntuti kita?. Berikut...

hewania
Hewania Ultimate Pet Care

PT Veterinera Berdikari Sentosa

Boulevard Elang Laut Blok M3 No. 20-21, Jl. Pantai Indah Selatan, Penjaringan, Jakarta Utara 14470
+62 812 3000 9607