Blog

bt_bb_section_bottom_section_coverage_image
Penyakit Mulut Gingivitis pada Kucing! Kenali Gejalanya

     Apakah anda pernah mencium mulut kucing anda namun ternyata mulutnya sangat berbau menyengat? Saat anda mencoba membuka mulutnya ternyata mereka tiba- tiba menjadi sangat agresif dan keberatan untuk membuka mulutnya? Kesehatan mulut dan gigi merupakan hal yang penting untuk kucing anda. Jika gigi tidak dibersihkan atau disikat secara rutin dapat menjadi area berkembangnya gangguan pada...

Waspada GDV pada Anjing! Ketahui Gejala awalnya

      Apakah anda pernah mengalami anjing anda yang tadinya sangat aktif tiba-tiba diam dan kesakitan saat perutnya dipegang? Mungkin anjing mengalami GDV. Kondisi ini merupakan kondisi emergency yang harus segera membutuhkan pertolongan dokter hewan. Jika dibiarkan kondisi ini sangat mematikan bagi anjing anda dan bisa berakhir kematian. Biasanya kondisi ini sering dikaitkan dengan bloat atau kembung....

Alasan Kenapa Anjing Berketombe! Ternyata Bisa disebabkan Ras juga

     Tidak hanya manusia yang bisa berketombe, ternyata anjing juga bisa berketombe. Ketombe terjadi ketika serpihan kulit mati pada anjing mulai rontok dan muncul bulu atau dimanapun pada tubuh anjing. Biasanya ketombe pada anjing tampak seperti serpihan putih kering yang mengelupas saat digaruk. Bahkan muncul dipermukaan bulu sepanjang punggung hingga ekor.      Dan ketombe pada anjing berarti...

9 Ciri Gejala Hamil Palsu atau Pseudogpregnancy pada Anjing!

       Kebuntingan pada teman berbulu anda merupakan salah satu hal yang mungkin anda tunggu- tunggu. Namun apa yang terjadi jika anjing anda belum dikawinkan namun sudah tampak seperti anjing bunting? Apakah anjing anda mulai berperilaku seperti sedang bunting? Seperti putingnya mengeluarkan susu, mual di pagi hari, lesu dan tidak mau makan. Jika anjing anda telah dikawinkan...

5 Tips Membersihkan Telinga Kucing! Perhatikan caranya

          Kucing suka membersihkan dirinya, namun saat waktunya membersihkan telinga ternyata mereka mengalami kesulitan. Dan disaat itulah kita dapat membantu mereka untuk membersihkan telinganya. Membersihkan telinga kucing merupakan salah satu hal yang penting. Dan bukan lah hal yang menakutkan bagi anda maupun kucing anda. Dengan membersihkan telinga berarti anda  menghilangkan gatal yang mereka miliki. Berikut adalah...

Apa Yang Harus Dilakukan saat Anjing Tersengat Lebah? Ini Penjelasannya!

       Anjing memiliki ke kepoan yang luar biasa, mereka suka mengendus segala hal, berlarian, menggigiti sepatu atau sandal, dan mengejar segala hewan di luar rumah. Jika tidak diawasi mereka bisa sangat membahayakan, seperti saat kekepoannya menjadi masalah untuk mereka sendiri misalnya tersengat lebah. Tersengat lebah tentu merupakan hal yang sangat menyakitkan bagi kita dan tentunya akan...

Apakah Minyak Ikan Kod Baik untuk Anjing?

       Bulu merupakan salah satu bagian yang mencolok dan penting untuk anjing terutama anjing berbulu panjang. Tentu kita ingin menjaga kesehatan kulit dan bulu anjing kita agar berkilau. Karena bulu merupakan salah satu penunjang kesehatan pada teman berbulu anda. Baru baru ini banyak pemilik anjing yang mencoba beralih pada pengobatan holistik dan suplemen alami. Salah satunya...

Mengenal Jelas FIV pada Kucing! Kenali Gejalanya

    Jika manusia terdapat gangguan AIDS maka di kucing juga ditemukan gangguan yang sama dan disebut FIV. FIV atau feline immunodeficiency virus adalah infeksi virus pada kucing. Virus ini tidak menular pada manusia dan hanya menular antar kucing. Virus ini disebut juga sebagai Feline AIDS. Berikut adalah sedikit penjelasan mengenai FIV pada kucing.   Apa itu...

hewania
Hewania Ultimate Pet Care

PT Veterinera Berdikari Sentosa

Boulevard Elang Laut Blok M3 No. 20-21, Jl. Pantai Indah Selatan, Penjaringan, Jakarta Utara 14470
+62 812 3000 9607